9. Pie Buah Mini.
Kamu dapat dengan mudah membuat 9. Pie Buah Mini menggunakan 9 bahan dan 7 langkah kerja yang cepat.
Bahan-bahan yang dibutuhkan untuk membuat 9. Pie Buah Mini :
- 500 gram tepung terigu.
- 50 gram gula halus.
- 300 gram margarin.
- 2 kuning telur.
- Bahan Fla.
- 40 gram tepung maizenna.
- 100 gram gula pasir.
- 500 mL susu UHT.
- 1 sendok mentega.
Langkah-langkah untuk membuat 9. Pie Buah Mini :
- 1. Siapkan semua bahan..
- Campur margarin dan gula bubuk. Aduk sebentar hingga tercampur rata, Masukkan telur dan esen vanilla. Aduk kembali hingga rata..
- Masukkan tepung sedikit demi sedikit sambil terus diaduk hingga berubah menjadi adonan yang lembut..
- Siapkan cetakan pie atau tart. Oles tipis dengan margarin atau minyak sayur. Ambil sedikit adonan pie. Masukkan dalam cetakan pie, tekan-tekan hingga rapi. Tusuk-tusuk acak permukaan bawahnya dengan garpu atau tusuk gigi..
- Panggang selama 20 menit pada suhu 170Ā°C atau sampai matang dan berubah warna. Angkat dan keluarkan. Lepaskan crust pie yang telah matang dari cetakan dan dinginkan. Sisihkan..
- Membuat Fla masukan susu uht, tepung dan gula aduk terus menggunakan api kecil ya bun hingga mateng setelah mateng tambahkan mentega, dinginkan..
- Setelah kulit, fla, dan buah siap tinggal ditata ya bun. Buah sesuai selera, selamat mencobaš¤.